Software Bootable untuk ISO Linux dan Windows

Assalamu'alaikum wr wb ...

Jumpa lagi dengan sobat blogger..,bertemu lagi dengan saya Choir ,, sedikit share nih tentang macam2 software bootable untuk iso linux danWindows, ada yang tanya sama ane , dia itu kesulitan kalo lagi bootable linux di salah satu software, nah disini saya punya sedikit pencerahan buat teman2 semua..
macam-macam software untuk bootable :

1. Yumi Multiboot

, Banyak cara atau Software yang menyediakan untuk instalasi ulang PC lewat FlashDisk, tapi untuk kali ini adalah Aplikasi dari YUMI (Universal Installer Multiboot) adalah penerus dari MultibootISOs. hal ini dapat digunakan untuk membuat Multiboot USB Flash Drive yang berisi sistem operasi, utility antivirus, disk kloning, alat diagnostik, dan banyak lagi lainnya. berlawanan dengan itu MultiBootISO yang digunakan grub untuk boot file ISO langsung dari USB, kini Yumi menggunakan syslinux untuk boot distribusi yang diekstrak maka akan tersimpan di perangkat USB, dan beralih untuk menggunakan grub untuk Boot beberapa file ISO dari USB.....
Selain dari beberapa distribusi, semua file disimpan dalam folder Multiboot, membuat Drive Multiboot terorganisir dengan baik yang masih dapat digunakan untuk tujuan penyimpanan lainnya... katakan lah software atau installer USB Multi Boot yang dapat menginstal beberapa distro Linux Live ke drive USB drive / flashdisk / flash tunggal dan mampu untuk boot. kini telah tersedia juga untuk Linux dan Windows...


2. Linux Live USB Creator (Lili)

Software ini sangat mudah dijalankan., namun software ini hanya untuk linux , tidak digunakan untuk bootable iso Windows,,software ini free (gratis)..

Sekian nih share tentang software yang bermanfaat, moga berguna bagi nusa dan bangsa, ce i leh, #gaje..
Apabila ada yang kurang jelas , bisa comment disini yah.. bawah sini nih,,
Thanks for read, and watch,

Wassalamu'alaikum wr wb..

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

2 Responses to "Software Bootable untuk ISO Linux dan Windows"

  1. mantap
    sangat berguna
    saya biasa pakai Unetbootin atau Lili (Linux Live Usb Creator)

    ReplyDelete
  2. Iya sama-sama kang, jangan lupa follow myblog di FB yah..

    ReplyDelete